Mengenai Saya

Welcome my friend ...

The place of sharing knowledge and insight for the progress of us all ...

Jumat, 07 April 2017

Master Piston Kopling Starlet Bocor



Kerusakaan pada master kopling mengakibatkan perpindahan perpindahan gigi kopling. Penyebabnya master kopling bocor,sehingga tidak dapat menekan garpu kopling. Master kopling bocor disebabkan piston dan seal master kopling sudah aus termakan usia. Atau bisa juga karena kotoran yang masuk dan merusak seal kopling.
Cara mencegah kerusakaan pada master kopling kita harus melakukan perawatan. Cara mengganti minyak rem pada master kopling setiap 40.000km. Jaga master kopling terutama master bagian bawah mudah rusak dikarenakan kotoran lebih mudah masuk ke master kopling.

Semoga bermanfaat ...